Pages

Monday, March 21, 2011

Jang Geun Suk: Saya tidak akan pernah menyerah sampai hati saya hancur berkeping2... - Jang Keun Suk: I won’t ever give up until my heart is broken into pieces.

Credits: KeunSukChina挚爱小帅-张根硕全球中文网
Shared by: miyuki美雪
Scanning by: miyuki美雪
Chinese translation by: miyuki美雪
Picture Editing by: RUO&90
English translation by: Aphrael77
Indonesian Translation by http://naesukkie.blogspot.com

Jang Geun Suk – Artis Tampan No 1 di Asia memulai debutnya sebagai penyanyi!!

Wawancara dengan Jang Geun Suk

MENYANYI

Memulai debut sebagai penyanyi adalah keputusan saya
Sekarang jantung saya hampir melompat keluar (berdebar2)!!

Di masa remaja saya, saya tak pernah memikirkan untuk (berkarir sebagai penyanyi dan) membuat album. Saat itu saya masih mencari arah karir saya sebagai  aktor, jadi saya tidak punya banyak kesempatan (untuk berpikir memulai debut sebagai penyanyi). Sekarang, setelah saya berakting sebagai penyanyi dibeberapa drama, saya berpikir saya bisa mencoba menjadi penyanyi jadi saya memutuskan untuk memproduksi album solo saya. Saya ingat sebuah ungkapan yang menyatakan kehidupan dimulai dengan huruf B dan diakhiri dengan huruf D. B untuk Birth (kelahiran), C untuk Choice (pilihan) dan D untuk Death (kematian). Ini berarti bahwa kita sendirilah yang menentukan (arah) kehidupan kita nantinya. So saya selalu serius dalam menghadapi kehidupan yang sudah saya rencanakan. Saya tidak mau menyesal nantinya. Tapi sejujurnya, merilis album di Jepang membuat jantung saya hampir melompat keluar (berdebar2)... Lagu hitnya adalah "Let Me Cry" yang melambangkan hati saya yang terbakar (patah hati), anda harus mendengarnya!





BELAJAR
Belajar Bahasa China dan Thailand
Karena saya seorang bintang!!


Apakah saya berbicara bahasa Jepang dengan baik? Terima kasih atas pujian anda! Sejak SMA, saya mulai belajar bahasa Jepang karena saya suka lagu, drama dan film dari Jepang. Hal yang paling mempengaruhi saya adalah musik, seperti SMAP, Orange Range dan Ken Hirai. Ketika saya belajar di Selandia Baru di umur 16 tahun, saya punya teman Jepang yang sering mengajari saya percakapan dalam bahasa Jepang. Sekarang, guru Jepang saya dari Osaka, sehingga frasa tertentu seperti "apa" dan "sangat" telah dipengaruhi, seperti "hontoni" [tertawa]. Baru-baru ini, saya belajar bahasa Cina dan Thailand. [Berikut kalimat yang dipakainya untuk memperkenalkan dirinya di masing-masing bahasa] Hi, semuanya! Saya Jang Geun Suk dari Korea. Saya tidak mabuk [tertawa]. Apakah saya suka belajar bahasa? Ya, saya suka. Karena saya seorang bintang! [tertawa]

Favorit

Mengejar sensualitas dalam musik
Suka pergi sendirian di Jepang

Musik sangat penting bagi saya. Bangun di pagi hari dengan mendengarkan musik klasik seperti bangun di tengah-tengah sensualitas. Saat saya melakukan perjalanan ke Jepang, saya akan membawa speaker berukuran besar untuk memutar musik dari iPod saya, yang akan saya dengarkan setiap hari. Bagi saya, musik adalah suatu yang sangat diperlukan dalam mengejar sensualitas dalam hidup. Jika saya masuk ke sebuah kafe yang memasang musik yang tak sesuai dengan selera saya, saya akan memilih untuk meninggalkan (kafe itu) [tertawa]. Yang paling saya suka lakukan di Jepang adalah pergi belanja sendiri. Di masa lalu sebelum "You're Beautiful" ditayangkan, saya sering pergi sendiri ke restoran fried pork chop, atau menghabiskan waktu lebih dari 3 jam di arcade game. Saya sangat senang waktu itu. Saat itu adalah pertama kalinya buat saya untuk melakukan sesuatu sendirian. Memang (waktu itu saya merasa) agak kesepian tetapi itu adalah kenangan yang tak terlupakan. Tentu saja, sekarang saya tidak bisa melakukan itu lagi. Terus terang, saya berharap untuk bisa berbicara dengan fans saya dari hati ke hati.


CINTA

Jika saya jatuh cinta, saya akan jatuh (cinta) begitu dalamnya hingga saya tidak akan pernah menyerah sampai hati saya hancur berkeping2.

Saya suka wanita yang sangat feminin yang pintar memasak, baik hati dan pengertian. Saya lebih menyukai wanita yang memakai rok pendek! Berharap ia akan memakai gaun feminin dengan pinggiran renda bunga. Apa yang akan saya lakukan bila saya jatuh cinta? Mm ... saya tidak tahu karena saya tidak pernah jatuh cinta sebelumnya ... Ah! Itu tidak benar [tertawa]. Saya sudah dewasa. Jika saya jatuh cinta, saya akan jatuh (cinta) begitu dalamnya hingga saya tidak akan pernah menyerah sampai hati saya hancur berkeping2. Dulu, hanya untuk menyenangkan pacar saya, saya menyewa sebuah limusin mewah di Seoul untuk mengantarnya jalan-jalan dan kami minum anggur merah di dalam mobil. Ketika saya terbangun di pagi hari, saya akan memberitahunya setiap hari bahwa saya mencintainya. Meskipun kita telah berpisah sekarang, setidaknya cinta kita saat itu sangat indah. Kita berdua bebas mengekspresikan cinta kita, mungkin karena kita masih muda [tertawa]. Indonesian translation by http://naesukkie.blogspot.com/


Survey tim editor

Ingin tahu lebih banyak tentang demam Jang Geun Suk yang melanda Asia?
Kami melakukan survei latar belakang yang lengkap tentang dia!

Profil Jang Geun Suk

Lahir pada tanggal 4 Agustus 1987, golongan darah A. Pada tahun 2006, "Hwang Jin-Ni" membuatnya menjadi aktor generasi baru yang sangat diantisipasi. Tahun lalu, Jang Geun Suk berakting sebagai vokalis band indie di "Marry Me Mary" yang akan ditayangkan di Jepang tahun ini.
- JKS Jepang Pony Canyon-situs resmi

Popularitas yang menigkat di Asia

Karena "You're Beautiful", popularitas Jang Geun Suk's melesat di Asia! Tahun lalu di turnya di  Jepang, Korea, Cina, Taiwan, Hong Kong dan Singapura, Jang Geun Suk dikejutkan oleh banyaknya para penggemar yang bahkan menyebabkan kemacetan lalu lintas. Pada akhir tahun lalu, hasil pemungutan suara di 4 negara Asia untuk Yahoo! Buzz Asia Awards 2010 memenangkan Jang Geun Suk untuk 2 kategori "Male Star Korea" dan "Star Asia" . Dia secara menakjubkan telah mengumpulkan 9.718.508 suara dalam kategori "Star Asia".

"Saya mulai menyukai dia (sejak menonton) 'You're Beautiful'. Pada saat saya menyadarinya, saya sudah sangat kecanduan. Karakter yang dia mainkan sebagian besar berekspresi cool tapi terkadang ia tersenyum manis ... dan saya juga suka dengan suara indahnya. saya terus mendengarkan suaranya di CD soundtrack sebelum saya tidur, "ujar seorang model Non-No.

Jang Geun Suk sebenarnya mahasiswa

Di jurusan Drama & Movies Universitas Hanyang, Jang Geun Suk mengatakan, "Saya belajar Artistic Directing di universitas. Saya berharap suatu hari nanti, saya bisa menjadi sutradara dan memproduksi film saya sendiri" Ini adalah impiannya.. Ada banyak selebriti di universitas, dan Jang Geun Suk termasuk yang aktif. Di ulang tahun universitas 2 tahun yang lalu, Jang  Geun Suk dan teman-temannya mengadakan acara Lounge H. "Kami tidak meminta sekolah untuk membantu atau meminta siapapun untuk membiayainya. Kami melakukan segalanya melalui kerja keras kita sendiri, dan merasa sangat bahagia. Ini (lounge H) sangat populer. Kami mengadakan satu event (Louge H) tahun lalu, dan akan diadakan lagi tahun ini! Sekarang, di Seoul, ulang tahun universitas saya adalah yang paling populer" Betapa senangnya jika bisa hadir!

Jang Geun Suk
Cocok untuk semua jenis mode
Dengan gaya yang unik

Tinggi Jang Geun Suk 182 cm dengan proporsi tubuh yang membanggakan. Kesan pertama yang orang lihat dari dirinya adalah - mewah!? Anehnya, otot-ototnya sangat kencang, seperti yang disukai orang Jepang? Di Korea, Jang Geun Suk sering dipilih sebagai model untuk merek fashion, dan pemotretan semakin mudah baginya.

Setelah mencoba banyak fashion styling, para kru dengan suara bulat mengeluarkan keputusan ini - Jang Geun Suk dengan sedikit ekspresi jahat di wajahnya, namun dengan sentuhan kepolosan kucing yang bisa mengetuk pintu hati seseorang!

Setiap penampilan yang berbeda dari berbagai karakter, entah itu gaya rocker atau hippie, tidak peduli gaya apa yang digunakan Jang Geun Suk, itu akan menjadi topik mode yang diperbincangkan. Jang Geun Suk selalu berada di garis depan mode.

from jangkeunsukforever.com

Credits: KeunSukChina挚爱小帅-张根硕全球中文网
Shared by: miyuki美雪
Scanning by: miyuki美雪
Chinese translation by: miyuki美雪
Picture Editing by: RUO&90
English translation by: Aphrael77

Indonesian Translatio by http://naesukkie.blogspot.com

Jang Keun Suk – Asia’s No. 1 Handsome Artiste debutting as singer!

Jang Keun Suk Interview

JKS’ occasional lapses into Japanese, forthright laughter and honest conversation – we love it!

SING

My choice to debut as a singer
Now my heart is almost jumping out!

In my teens, I ever thought about whether I could cut an album. At that time, I was still searching for direction as an actor, so I didn’t have much chance. Now, after acting as a singer in my dramas, I thought I could try to be this type of singer and so, I decided to produce my solo album. I remember a line I’ve heard before – Life begins with B and ends with D. B is Birth, C is Choice and D is Death. This means that one is master of one’s life. So I have always been serious in facing the life that I have set for myself. I don’t want to give myself a chance for regrets. But frankly, releasing an album in Japan makes my heart almost jump out… The hit song is “Let me cry”, which represents my passionately burning heart, you must listen to it!

STUDY

Learning Chinese and Thai!
Because I am a star!!

Do I speak good Japanese? Thanks for your compliments! Since my high school days, I started learning Japanese because I like Japanese songs, dramas and movies. The thing that influenced me most is music, such as Smap, Orange Range and Ken Hirai. When I was studying in New Zealand at 16 years old, I had a Japanese friend who often taught me conversational Japanese. Now, my Japanese teacher is from Osaka, so certain phrases such as “what” and “very” have been influenced, like “hontoni” [laughs]. Recently, I’m learning Chinese and Thai. [Here JKS proceeds to introduce himself in each of these languages] Hi, everyone! I am Jang Keun Suk from Korea. I am not drunk [laughs]. Do I like learning languages? Yes, I like to. Because I am a star!! [laughs]

FAVOURITE

Pursuing sensuality in music
Likes to go out alone in Japan

Music is indispensable to me. Waking up in the morning to classical music is to wake up in the midst of sensuality. When I travel to Japan, I will bring big-sized speakers to play music from my iPod, which I listen to every day. I will dance when I feel high! To me, music is a necessary presence in the pursuit of sensuality in life. If I walk into a café where the music is not to my taste, I will choose to leave [laughs]. What I like to do most in Japan is to go shopping alone. In the past before “You’re Beautiful” was aired, I often went by myself to fried pork chop restaurant, or stay more than 3 hours in a games arcade. I was very happy then. It was a first time doing something by myself. It was a bit lonely but the memories were unforgettable. Of course, now I cannot do that anymore. Frankly speaking, I hope to engage in more heart-to-heart talk with my fans.

LOVE

If I fall in love, I’ll fall so deep that I won’t ever give up until my heart is broken into pieces.

I like very feminine women who know how to cook, are kind-hearted and understanding. In terms of attire, I prefer women in short skirts!! Hope she wears that kind of feminine dress with a flowery lace edge. What will I do when I fall in love? Mm… I don’t know because I’ve not fallen in love before…Ah! That is not true [laughs]. I’m already an adult. If I fall in love, I’ll fall so deep that I won’t ever give up until my heart is broken into pieces. In the past, just to make my girlfriend happy, I rented a high-class limousine in Seoul to drive her around and we drank red wine in the car. When I woke up in the morning, I would tell her every day that I loved her. Although we have separated now, at least the love we had then was wonderful. We were free to express our love, maybe because we were young [laughs].

Editorial team’s survey

Want to know more about the JKS fever that has swept Asia?
We did a complete background survey on him!

JKS’ profile

Born on 4 Auguest 1987, blood type A. In 2006, “Hwang Jin-I” made him become a highly-anticipated new-generation actor. Last year, JKS acted as an indie band lead singer in “Marry me Mary” which will be aired in Japan this year.
- JKS Japan Pony-Canyon official website

Increasing popularity in Asia

Riding on the tide of “You’re Beautiful”, Jang Keun Suk’s popularity shoots up meteorically in Asia!! Last year on his performance tour in Japan, Korea, China, Taiwan, Hong Kong and Singapore, Jang Keun Suk was swamped by fans and even caused traffic congestion. At the end of last year, voting results in 4 Asian countries for the Yahoo! Buzz Asia Awards 2010 propelled JKS to win in both the “Korean Male Star” and “Asian Star” categories. He had garnered an amazing 9,718,508 votes in the “Asian Star” category.

“I started liking him from ‘You’re Beautiful’. By the time I realised it, I was already very addicted. The character he played had mostly cool expressions but occasionally broke into a cute smile… and I also love his beautiful voice. I keep listening to his voice on the original soundtrack CD before I sleep,” says Non-No model.

JKS is actually an undergraduate

Now in the Drama & Movies course in Hanyang University, JKS tells us, “I’m learning Artistic Directing in university. Hope that one day, I can become a director and produce my own movie.” This is his dream.

There are many celebrities in university, and JKS belongs to the active type. At the school’s anniversary 2 years ago, JKS and friends organised a Lounge H event. “We didn’t ask the school for help nor get anyone to finance it. We did everything through our own hard work, and felt very happy. It was very popular. We had one event last year, and there’ll also be one this year! Now, in Seoul, my school’s anniversary is the most popular.” How wonderful it would be to attend!

Jang Keun Suk

Well-suited to all types of fashion
With his own unique style

JKS is 182 cm tall with a figure to be proud of. The first feeling he gives people – luxurious!? Surprisingly, his muscles are very firm, just the figure that the Japanese like? In Korea, JKS is often chosen as a model for fashion brands, and photograph shoots are getting to be easy peasy for him.

After many fashion styling attempts, the crew unanimously passed this – JKS with a little devilish expression on his face, yet with a touch of innocence as if a little cat is tugging at one’s heart!

Each different portrayal of various characters, whether it’s a rocker or hippie style, no matter what style JKS uses, it will become a fashion topic for discussion. JKS is always at the forefront of fashion.






No comments:

Post a Comment